Analisis Jabatan. Itu adalah judul materi ke-4 dari 17 materi karya Gary Dessler.
Setelah mempelajari bab ini, anda diharapkan mampu melakukan hal-hal sebagai berikut:
- Memahami apa itu analisis jabatan, apa sifat termasuk apa dan bagaimana analisis jabatan itu digunakan.
- Metode apa saja yang di gunakan dalam pengumpulan informasi analisis pekerjaan
- Dapat membuat deskripsi pekerjaan, termasuk ringkasan dan fungsi pekerjaan
- Membuat spesifikasi pekerjaan berdasarkan penilaian anda
- Mengetahui bagaimana memanfaatkan analisis jabatan
HR Practice juga akan memberikan contoh untuk metode yang lain dalam analisis jabatan ini termasuk apa saja produk keluaran dari job analysis tersebut.
Saat ini HR Practice masih mengajak anda untuk mempelajari teori dari jobs analysis ini dan juga teori yang lain yang tergabung dalam HR Body of Knowledge - Gary Dessler.
Silahkan view dan download materi job analysis disini: http://bit.ly/hrd-practice
Bagi anda yang belum sempat mengetahui dan mempelajari materi 1 - 3 anda dapat mendownload di blog ini atau anda dapat langsung download di link dibawah ini:
Materi 1 : Introduction to Human Resource Management, Download disini: http://bit.ly/1PLrO4l
Materi 2 : Equal Opportunity and the Law, Download disini: http://bit.ly/1ZP4W8R
Materi 3 : Strategic Human Resource Management and the HR Scorecard, Download disini: http://bit.ly/HR-Practice
Baca juga: Communication Skill and PDCA
Semoga bermanfaat
Mari berbagi..
Salam,
HRD-Practice.blogspot.co.id
0 comments:
Post a Comment